BLC TELKOM || KPLI KLATEN

Rabu, 20 April 2016

Setting Radio Wireless Ubiquiti AirGrid M5HP Sebagai Station (penerima dari pemancar)

Tidak ada komentar :

Hai, kali ini saya akan berbagi tentang Setting Point To Point .





Langsug saja langkah-langkah konfigurasinya :


1. Pertama kita hubungkan Radio dengan laptop menggunakan kabel UTP ,
NB: Jika pada laptop hubungkan ke port LAN dan pada Radio hubungkan pada POE.
Disini kita setting terlebih dahulu IP laptop/router-nya harus masih dalam satu Network dengan IP radionya. karena radionya baru saja di reset, maka IP-nya kembali lagi ke default. 192.168.1.20 jadi, IP yang di gunakan pada laptop/router harus berbeda pada host terakhirnya.



2. kemudian setelah kita setting IPnya maka kita panggil melalui Web Browser.
setelah muncul tampilan seperti di bawah ini, pilih Advance, lalu pilih Add Exception .

3. kemudian pilih Confirm Security.... 
 
3. Setelah itu, akan muncul halaman Login. yang harus di perhatikan username,password,country,language. country "Australia", Language "English" .


4. Maka akan masuk pada tampilan menu setting


5. Disini, kita mulai setting dari sebelah kiri yaitu dari menu system, sesuaikan seperti paa gambar .




6. kemudian kita langsung ke menu Network . disini yang di perhatikan adalah atur ulang IP nya pilih static .


7. Tunggu proses restart berlagsung, diini maka koneksi akan terputus, di karenakan IP-nya sudah di ganti. maka kita harus melakukan setting ulang IP pada laptop kita samakan satu network dengan IP yang telah kita atur sebelumnya.




8. Lalu setelah di setting ulang, kita panggil lagi IP yang telah di setting ulang tadi pada Web Browser. maka akan muncul permintaan konfirmasi seperti sebelunya.




9. Setelah dari Network lalu ke menu Wirelless , yang harus di perhatikan : Wirreless Mode (pilih sebagai apa kita menyetting radionya), SSID : nama wirrelessnya, lalu klik pada "sellect.." disini pilih jaringan wirreless yang telah di buat sebelunya, lalu pada Frequency Scan List... klik enable(aktifkan) kemudian tuliskan frequency yang telah di pilih sebelumnya. 
lalu pada Security pilih WPA2-AES, kemudian isikan password yang terdiri minimal 8 karakter. kemudian klik change.



10. lalu ke menu STATUS , disini pada airMax Priority: pilih seberapa kencang atau seberapa jauh pancaran yang di terima dan di panacarkan oleh si pemancar dan penerima (Fast, Medium, Low, None) . lalu klik Change.



lalu klik Apply .




Nah, sekarang kita cek apakah Wirelless yang telah di buat apakah sudah berhasil atau belum, jika sudah ada maka setting sebagai station sudah berhasil.

Tidak ada komentar :

Popular Posts